skip to main
|
skip to sidebar
Cha'unk El Fakir
... poems of a memory ...
Sabtu, 16 Oktober 2010
Kisah yang Terbaca
aku mengenalmu lama
datang tiba-tiba
tanpa pernah terduga
menumbuh cinta
yang tak sempat purna
kini pun sama
seperti mengulang semua
tanpa kita duga
namun yang jelas terbaca
jogja menyembunyikan segala
16 Oktober 2010
0 comments:
Posting Komentar
Posting Lebih Baru
Posting Lama
Beranda
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Copyright © 2012
Cha'unk El Fakir
On
Google+,
Facebook
and
Twitter
0 comments:
Posting Komentar