skip to main
|
skip to sidebar
Cha'unk El Fakir
... poems of a memory ...
Sabtu, 20 Maret 2004
Angin dan Hujan
kadang angin menghempaskan
butiran-butiran cinta di ruang dada
dan hujan terlalu sinis menyapa
tapi terkadang angin dan hujan
menumbangkan bunga yang tak layu
diantara ranting jiwaku
20 Maret 2004
0 comments:
Posting Komentar
Posting Lebih Baru
Posting Lama
Beranda
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Copyright © 2012
Cha'unk El Fakir
On
Google+,
Facebook
and
Twitter
0 comments:
Posting Komentar